UPAYA REVIVAL DAN REFORMASI DALAM PEMBINAAN WARGA GEREJA DALAM MENGATASI DEGRADASI MORAL KAUM MUDA
Keywords:
Revival, Reformasi Pembinaan Warga Gereja, Kaum Muda, Degradasi Moral Kaum MudaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan upaya mengatasi degradasi moral di kalangan kaum muda Kristen. Adapun hasil dari peneliatian ini, adalah tentang bagaimana cara mengatasi degradasi moral kaum muda tersebut? Dalam penelitian ini adapun metode yang digunakan adalah menggunakan metode deskriptif kualitatif yang berdasarkan studi literatur. Ada beberapa cara pembinaan warga gereja untuk mengatasi degradasi moral yang terjadi dikalangan kaum muda Kristen, yakni pertama adalah para pendeta menghendaki adanya revival reformasi dan revitalisasi gerejanya. Kedua, pendeta membuat program-program revival reformasi, dan revitalisasi para pendeta berfokus pada keberlangsungan pembinaan warga gereja pendek, menengah dan panjang. Ketiga, pendeta membuat program agar tiap jemaat mulai membaca Alkitab setiap hari. Keempat, pendeta mengutus setiap warga gereja memengaruhi anggota masyarakat yang belum diselamatkan sehingga degradasi moral yang terjadi kalangan kaum muda perlahan dan pasti teratasi.
References
Andrew Ballitch. 2022. Mengejar Kebangunan Rohani Sambil Menghindari Kebangkitan. Jurnal 9Marks. Vol 6
Dr. H. Berkhof dan Dr. I.H. Enklaar. Sejarah Gereja (Jakarta: BPK Gunung Mulia,2009)
Jesly. Dkk. 2021. Upaya dan Solusi Dalam Mengatasi Degradasi Moral Kaum Muda, Jurnal Teologi Biblika dan Praktika. Vol 2
Ngendam. 2018. Mengatasi Degradasi Moral Melalui Pembinaan Warga Gereja. Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani. Vol 1