MACAM KARAKTER DALAM KEPEMIMPINAN

Authors

  • Kasih Situmorang Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Novia Sari Saragih Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Ibelala Gea Institut Agama Kristen Negeri Tarutung

Keywords:

Karakter Dalam Memimpin, Pedoman, Teori

Abstract

Kepemimpinan adalah strategi  pemimpin (orang yang berpengaruh) yang dapat menaklukkan sekelompok atau orang-orang yang dipimpinnya untuk melakukan kegiatan-kegiatan didalam ruang komunikasi tertentu, demi mencapai tujuan bersama. Didalam hal berorganisasi, kepemimpinan sangat penting dan dibutuhkan karena kepemimpinan akan menetapkan bagus atau tidak, jalan atau berhentinya suatu organisasi. Pemimpin itu mempunyai  karakter yang unik dan khas sehingga tingkah laku dan gayanya yang membedakan dirinya dari orang lain.  Sekarang ini banyak tulisan atau artikel yang memuat tentang karakter dalam memimpin. Hal tersebut dikarenakan pentingnya pengetahuan tentang karakter dalam memimpin untuk menjadi pedoman bagi seseorang sebelum memimpin. Sesuai dengan judul dan tema karya ilmiah ini, tujuan karya ilmiah ini ditulis untuk kembali memberikan pemahaman kepada pembaca tentang karakter dalam memimpin dari sudut pandang yang berbeda-beda. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Seseorang yang ingin menjadi pemimpin harus siap mempelajari teori tentang sifat dalam memimpin.

References

C, Sidle. The Five Intelligences of Leadership. Winter: Leader to leader, 2007.

Calen dan Bestadrian P.Theng. Pemimpin Dan Kepemimpinan Organisasi Dalam Dunia Usaha Dan Indsutri (Dudi0. Medan: Merdeka Kreasi, 2022.

D. Herriegel and J. Slocum. Organizational Behavior. USA: South-Western College Publishing, 2009.

Djaka P. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia Masa Kini. Surakarta: Pustaka Mandiri, 2006.

Emotional Intelligence. D. Goleman. New York: Bantam, 1995.

Husnul Abdi. “Pengertian Kepemimpinan Menurut Para Ahli Dan Macam-Macam Gaya Memimpin.” Liputan 6.

Jhon M. Echols dan Hasan sadily. Kamus Inggris - Indonesia. Jakarta: Gramedia, 1997.

John C.Maxwell. The LeaderShip Handbook. Thomas Nelson, 2008.

Lab Psikologi. “Percaya Diri : Pengertian, Manfaat, & Cara Meningkatkannya.” Binus University Faculty Of Humanities. Jakarta, 2022. https://psychology.binus.ac.id/2022/07/22/percaya-diri-pengertian-manfaat-cara-meningkatkannya/#:~:text=Percaya diri adalah kemampuan dalam,diri sendiri ataupun lingkungan sekitar.&text=Terdapat banyak faktor yang dapat,dari faktor eksternal maupun intern.

Muh. Hizbul Muflihin. “Kepemimpinan Pendidikan: Tinjauan Terhadap Teori Sifat Dan Tingkah-Laku.” Jurnal Pemikiran Alternatif Pendidikan 13 (2008): 67–86.

Ramayulis. Ilmu Pendidikan Islam. 9th ed. Jakarta: Kalam Mulia Group, 2012.

Robbins S.P dan Judge. Organizational Behavior. 12 th. New Jersey: Pearson education, 2007.

Setyobroto, Sudibyo. MENTAL TRAINING. Jakarta: Percetakan Solo, 2001.

Syaiful Sagala. Kemampuan Profesional Guru Dan Tenaga Kepemimpinan. Memberdayakan Guru , Tenaga Kependidikan Dan Masyarakat Dalam Manajemen Madrasah. Bandung: Alfabeta, 2009.

Willy Susilo. Membangun Karakter Unggul. Yogyakarta: Andi, 2013.

Winardi. Kepemimpinan Dalam Manajemen. Jakarta: Rineka Cipta, 2000.

Wuryanano. PRINCIPLES to BUILD and DEVELOP. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2004.

Yukl, G.A. Leadership in Organizations. 6 th. Hall: Pearson prentice, 2006.

Zubaedi. Desain Pendidikan Karakter. Jakarta, 2012.

“Implementasi Sifat-Sifat Kepemimpinan Dalam Praktek Kepemimpinan Nasional Mampu Mewujudkan Terciptanya Ketahanan Pangan Nasional” (2012).

“Kebiasaan Para Pemimpin Yang Gagal.” KPPBC TMP TANJUNG EMAS. bctemas.beacukai.go.id.

Downloads

Published

2023-05-14

How to Cite

Kasih Situmorang, Novia Sari Saragih, & Ibelala Gea. (2023). MACAM KARAKTER DALAM KEPEMIMPINAN. Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2(2), 956–966. Retrieved from https://publisherqu.com/index.php/pediaqu/article/view/203

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>