KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH YANG EFEKTIF DAN EFISIEN

Authors

  • Feby Ribka Situmorang Intitut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Gifson Manik Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Eva Lentina Br Berutu Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Ibelala Gea Institut Agama Kristen Negeri Tarutung

Keywords:

Kepala Sekolah, Efektif, Efisien

Abstract

Kepala sekolah mempunyai peranan yang sangat penting sebagai pemimpin dalam menggerakka kehidupan sekolah untuk mencapai tujuan. Jurnal ini membahas tentang kepemimpinan kepala sekolah yang efektif dan efisien, dapat diterapkan dalam upaya mewujudkan sekolah efektif. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pemikiran bahwa kepemimpinan kepala sekolah merupakan faktor penggerak organisasi, melalui penanganan perubahan dan manajemen yang dilakukannya sehingga, keberadaan pemimpin bukan hanya sebagai simbol yang ada atau tidaknya, tetapi keberadaannya memberi dampak positif bagi perkembangan sekolah. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif. penelitian kualitatif adalah penelitian yang bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian, sehingga penulis mendapat kesimpulan bahwa Kepemimpinan Kepala Sekolah sangat bermakna dalam mengembangkan sekolah yang efektif dan efesien. Kepemimpinan kepala sekolah yang baik akan memberikan dampak positif dan perubahan yang baik dalam sistem pendidikan di sekolah.

References

Azharuddin. “Peran dan Fungsi Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kompetensi Guru.” Jihafas 3 (2020).

Dr. Ibelala Gea, S.Th. Bahan Ajar Kepemimpinan kristen. Tarutung, 2021.

Mirawati, Rikha Surtika Dewi, Nandhini Hudha A, Elfan Fanhas Kh, dan Lusi Laelasari Fajar Nugraha, Aini Fidianti. “PPBK: Peningkatan Kemampuan Guru Paud Dalam Pengelolaan Pembelajaran Bagi Anak Usia Dini.” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2 (2019).

Muhammad Fadhli. “Kepemimpinan kepala sekolah yang efektif dalam menciptakan sekolah efektif.” Jurnal Tarbiyah 1 (2016).

Prof. Dr. H.E.Mulyasa, M.Pd. Manajemen dan Kepemimpinan Kepala Sekolah. 1 ed. Jakarta, 2011.

Rasdi Ekosiswoyo. “Kepemimpinan Kepala Sekolah Yang Efektif Kunci Pencapaian Kualitas Pendidikan.” Jurnal Ilmu Pendidikan (2007).

Suparman, S.Pd.I, S.P.D. kepemimpinan Kepala sekolah dan Guru: Sebuah Pengantar Teoritik. 1 ed. Uwais Inspirasi Indonesia, 2019.

Wahyudin Nur Nasution. “KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN DI SEKOLAH.” Jurnal Tarbiyah 22 (2015).

Downloads

Published

2023-05-30

How to Cite

Feby Ribka Situmorang, Gifson Manik, Eva Lentina Br Berutu, & Ibelala Gea. (2023). KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH YANG EFEKTIF DAN EFISIEN. Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2(2), 11631–11642. Retrieved from https://publisherqu.com/index.php/pediaqu/article/view/275

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>