PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AFEKTIF TERHADAP KARAKTER SISWA

Authors

  • Damayanti Nababan Intitut Agama Kristen Negeri Tatung
  • Desi Andriani Sitompul Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
  • Rahelya Simorangkir Institut Agama Kristen Negeri Tarutung

Keywords:

Strategi, Afektif, Karakter

Abstract

Strategi pembelajaran afektif merupakan strategi pembelajaran yang menekankan kepada perubahan karakter anak ataupun memberikan perhatian yang lebih banyak kepada pembentukan karakter anak. Pendidikan agama Kristen berperan aktif dalam pembentukan karakter peserta didik di sekolah, karena ini telah menjadi panggilan untuk menjadikan semua bangsa menjadi murid Allah. Maka guru agama Kristen perlu memperkenalkan siapa Allah kepada peserta didik melalui membaca Alkitab sehingga mereka mengalami pertumbuhan iman. Iman yang telah bertumbuh akan menjadikan seorang peserta didik yang taat dan bermoral yang baik. Metode penelitian yang digunakan dalam pembuatan artikel ini adalah metode studi pustaka, yakni dengan mengumpulkan data/informasi yang relevan dan valid dengan yang nyata terjadi dari kumpulan buku, jurnal, majalah, dan tulisan yang lainnya yang berkaitan dengan tulisan.

References

Alifah, Fitriani Nur, ‘Pengembangan Strategi Pembelajaran Afektif’, Tadrib, 5.1 (2019), 71

Darmawan, Ericka, Yusnaeni, Nur Ismirawati, and Rizhal Hendi Ristanto, Strategi Belajar Mengajar Biologi (Magelang: Perpustakaan Nasional RI. Data Katalog dalam Terbitan (KDT), 2021)

Harya, and Nik Nti, Ilmu Pendidikan Islam (Malang: Gunung Samudera, 2014)

Haudi, Strategi Pembelajaran (Sumatera Barat: Insan Cendekia Mandiri, 2021)

Khasanah, Uswantu, Mohhammad Atwi Suparman, and Basuki Wibawa, Model Pembelajaran Keterampilan Berbicara Anak Usia Dini Menggunakan Big Book (Jakarta: Kencana, 2022)

Nainggolan, John. M, Menjadi Guru Agama Kristen Suatu Upaya Peningkatan Mutu Dari Kualitas Prodesi Keguruan (Jabar: Generasi Info Media, 2007)

Susila, Heni Rita, and Arief Qosim, Strategi Belajar Dan Pembelajaran Untuk Mahasiswa FKIP (Aceh: Syiah Kuala University Press, 2021)

Wijaksono, Muhammad, Metode Pembelajaran Tuntas Dalam Pendidikan Kepramukaan Perspektif Al-Qur’an Dan Implementasinya Di SMP IT Al-Husein Tigaraksa (Jawa Tengah: PT. Nasya Expanding Management, 2021)

Downloads

Published

2023-05-01

How to Cite

Damayanti Nababan, Desi Andriani Sitompul, & Rahelya Simorangkir. (2023). PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AFEKTIF TERHADAP KARAKTER SISWA. Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2(2), 662–669. Retrieved from https://publisherqu.com/index.php/pediaqu/article/view/174

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 > >>