KAJIAN LITERATUR TENTANG PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA

Authors

  • Nurhaswinda Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Amy Hastika Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Nindha Iqlima Meywanthi Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Asra Hapiza Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Alya Mukhbita Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Keywords:

Media Pembelajaran, Kemampuan Pemecahan Masalah

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kajian literatur tentang pengaruh penggunaan media pembelajaran pada kemampuan pemecahan masalah matematika. Penulisan ini menggunakan metode kajian literatur dengan melakukan review dan mengidentifikasi jurnal-jurnal secara sistematis yang pada setiap prosesnya mengikuti langkah-langkah yang telah ditetapkan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu mengumpulkan beberapa penelitian terdahulu untuk menjawab pengaruh penggunaan media pembelajaran pada kemampuan pemecahan masalah matematika. Penelitian terdahulu yang sudah terkumpul selanjutnya diidentifikasi, dikaji, serta dibuat kesimpulan dari literatur yang relevan dengan kemampuan pemecahan masalah matematika peserta didik melalui media pembelajaran. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa pengaruh penggunaan media pembelajaran dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. Penggunaan berbagai macam media pembelajaran bisa digunakan guru dengan menyesuaikan karakteristik siswa yang ada di dalam kelas. Media disesuaikan dengan pola pemecahan masalah untuk dapat meningkatnya kemampuan pemecahan masalah siswa. Media pembelajaran dapat digunakan dimana saja, media cetak berbasis permainan, dan siswa menyukai media pembelajaran yang dilengkapi dengan warna dan gambar serta aturan yang jelas.

References

Andriani, Friska, and Wahyudi. “Media Permainan Ular Tangga Berbasis Misi Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SD.” Jurnal Educatio 9, no. 4 (2023): 1869–75. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i4.5743.

Apriadi, Muhamad Akbar, Rahmatika Elindra, and Muhammad Syahril Harahap. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Sebelum Dan Sesudah Masa Pandemi Covid-19.” JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) 4, no. 1 (2021): 133–44.

Ariawan, Rezi, and Hayatun Nufus. “Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Dengan Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa.” Jurnal Theorems (The Original Research of Mathematics) 1, no. 2 (2017): 82–91. https://doi.org/10.37905/aksara.7.2.463-474.2021.

Elindra, Rahmatika, and Mega Sari Simanjorang. “Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Melalui Penggunaaan Model Team Assisted Individulization (TAI) Di SMK Negeri 1 Lumut.” Jurnal MathEdu (Mathematic Education Journal) 1, no. 1 (2018).

Farihin, Nur, Stevanus Budi Waluya, and Isti Hidayah. “Systematic Literature Review : Kemampuan Pemecahan Masalah Melalui Model Problem-Based Learning Berbantuan Media Pembelajaran.” Systematic Literature Review: Kemampuan Pemecahan Masalah Melalui Model Problem-Based Learning Berbantuan Media Pembelajaran, no. November (2023): 246–61.

Fariz, Regilsa, and Nuriana Rachmani Dewi. “Kajian Teori : Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbantuan Articulate Storyline 3 Pada Model Preprospec Berbantuan TIK Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis.” Prisma 5 (2022): 304–10.

Harefa, Darmawan, and Hestu Tansil Laia. “Media Pembelajaran Audio Video Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa.” Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal 07, no. 02 (2021): 329–38.

Hatim, Muhammad, Misbahul Hadi, and Moch Miftachul Huda. “Dakota ( Dakon Matematika ) Sebagai Media Penanaman Konsep KPK DanFPB Di Sekolah Dasar.” EdiBasic Journal: Jurnal Pendidikan Dasr 1, no. 1 (2019): 43–51.

I Made Indra P., and Ika Cahyaningrum. Buku Cara Mudah Memahami Metodologi Penelitian. Deepublish, 2019.

Irmawati, Dwi Agustin. Media Pembelajaran Matematika. Pemeral edukreatif, n.d.

Karunia Eka Lestari, and Mokhammad Ridwan Yudhanegara. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Refika Aditama, 2018.

Lalu Jaswandi, Baiq Sarlita Kartiani Fakultas. “Pembelajaran Matematika Dengan Metode Penemuan Terbimbing Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Sekolah Dasar.” Jurnal Transformasi 7, no. September (2021).

Lathifah, Putri, and Fitriana Yolanda. “Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa.” Euclid 10, no. 4 (2024): 680–93.

Linda Zuliana, Yuyun Yunarti, and Dwi Laila Sulistiowati. “Pengembangan Bahan Ajar Buku Saku Digital Berbasis Kontekstual Pada Materi Relasi Dan Fungsi.” LINEAR: Jurnal of Mathematics Education 2, no. 2 (2021): 84–95.

Lutfiyana, Lina, Emi Pujiastuti, and Iqbal Kharisudin. “Systematic Literature Review : Resiliensi Matematis Dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis.” Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika 07, no. November (2023): 2167–77.

Nurfadillah, Septy, Tio Saputra, Tasya Farlidya, Sihury Wellya Pamungkas, and Raihan Fadhlurahman Jamirullah. “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Media Poster Pada Materi ‘Perubahan Wujud Zat Benda’ Kelas V Di SDN Sarakan II Tangerang.” Nusantara : Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial 3, no. 1 (2021): 117–34.

Nurhasanah, Ana, Reksa Adya Pribadi, and Suhayati. “Efektivitas Penggunaan Media Papan Musi ( Multi Fungsi ) Pada Materi KPK Dan FPB Kelas IV SD.” Jurnal Ilmiah Telaah 7, no. 1 (2022): 61–65.

Nurhaswinda, Yolanda, Siska Kartika Ningsih, Siti Mulyani, and Indra Saputra. “Hubungan Media Pembelajaran Dengan Materi FPB Dan KPK Pada Siswa SD.” Cahaya Pelita: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan 1, no. 1 (2024): 11–15.

Nurmajumitasari. “Kesulitan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pada Materi FPB Dan KPK Di Sekolah Dasar.” Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika 3, no. 2 (2023): 299–306.

Nurrita, Teni. “Pengembangan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.” Misykat 03, no. 01 (2018): 171–87.

Putra, Aan, and Ines Feltia Milenia. “Systematic Literature Review : Media Komik Dalam Pembelajaran Matematika.” Mathema Journal 3, no. 1 (2021): 30–43.

Rahmawati, Amaliza, Erik Setiawan, Rizka Putri Finanda, and Bambang Eko. “Kajian Literatur : Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Melalui Model Problem Based Learning ( PBL ) Berbantuan Media Camtasia Studio.” Prisma 7 (2024): 510–16.

Tatahue, Kenny Geraldo, Mario Tulenan Parinsi, and Alfrina Mewengkang. “Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Dasar Desain Grafis Di SMK Negeri 1 Amurang.” EduTIK: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi 3, no. April (2023): 228–37.

Taufikurrahman, and Nurhaswinda. “Penggunaan Media Pembelajaran Papan Pecahan Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika Pada Siswa Sekolah Dasar.” JURNAL PENDIDIKAN Dan KONSELING 3, no. 1 (2021): 1–6.

Trisnawati, Nawika, and Purwanto. “Pengaruh Penggunaan Media Papan Ajaib Terhadap Hasil Belajar KPK Dan FPB Pada Tema Selalu Berhemat Energi Siswa Kelas IV Sdn Lidah Kulon IV/467 Surabaya.” JPGSD 3, no. 2 (2015).

Wahab, Abdul, Junaedi, Didik Efendi, Hendri Prastyo, Dewi Purnama Sari, Andi Syukriani, Rani Febriyanni, Natalia Rosalina Rawa, Louise M. Saija, and Agung Wicaksono. Media Pembelajaran Matematika. Aceh: Yayasan Penerbit Muhammad Zaini, 2021.

Downloads

Published

2024-11-09

How to Cite

Nurhaswinda, Amy Hastika, Nindha Iqlima Meywanthi, Asra Hapiza, & Alya Mukhbita. (2024). KAJIAN LITERATUR TENTANG PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA. Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 3(4), 5246–5256. Retrieved from https://publisherqu.com/index.php/pediaqu/article/view/1465

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>